Senin, 18 Juli 2011

Materi Simposia Suramade 1


Jumat, 15 Juli 2011

Waktu
Agenda
07.30 - 08.15
Registrasi & Coffee Morning
08.15 - 08.30
Pembukaan
Symposia I : Kimia Klinik
Moderator : Dr. Sidarti Soehita, dr., MS., SpPK(K)
08.30 - 09.00
A.A. Wiradewi Lestari, dr., SpPK
09.00 - 09.30
Pitfall in Electrolyte  Analysis
Anik Widiyanti, dr., SpPK(K)
09.30 - 10.15
Analisis Asam Basa (Interpretasi dan Contoh Kasus)
Prof. S.P. Edijanto, dr., SpPK(K)
10.15 - 10.30
Diskusi

10.30 - 11.15
Lunch Symposia (PT. SABA Indomedika)
Moderator : Hartojo, dr., SpPK(K)
Pembicara :Juli Soemarsono, dr., SpPK
11.15 - 13.00
Sholat Jumat + ISHOMA

13.00 - 13.45
Lunch Symposia (PT. Mindray Medical Indonesia)
Moderator : Paulus B. Notopuro, dr., SpPK
Pembicara: Fery H. Soedewo, dr., MS., SpPK(K)
Symposia II : Hematologi
Moderator : Solichul Hadi, dr.,  SpPK(K)
13.45 - 14.15
14.15 - 14.45
Immunophenotyping pada Keganasan
Yetti Hernaningsih, dr., SpPK
14.45 - 15.15
Anemia pada Defisiensi Besi 
Prof. Dr. A.A.G. Sudewa Djelantik, dr., SpPK(K)
15.15 - 15.30
Diskusi dan Door Prize
15.30 - 16.30
Coffee Break
18.30 - selesai
DINNER -  MALAM KEAKRABAN - PAGELARAN SENI


Sabtu, 16 Juli 20111


Waktu
Agenda
Symposia III : Manajemen Laboratorium
Moderator : Djoko Marsudi, dr., MS., SpPK
08.15 - 08.45
Hartono Kahar, dr., SpPK, MQIH
08.45 - 09.15
Purwanto AP, dr., SpPK(K)
09.15 - 09.45
Devi Triadi, dr.
09.45 - 10.00
Diskusi
10.00 - 10.15
Coffee Break
Symposia IV : Immunologi dan Infeksi
Moderator : Dr. F.M. Judajana, dr., MS., SpPK(K)
10.15 - 10.45
Dr. Kusworini Handono, dr., M.Kes, SpPK
10.45 - 11.15
Dr. Jusak Nugraha, dr., MS, SpPK(K)
11.15 - 11.30
Diskusi
11.30 - 12.00
Lunch Symposia (PT. Abbott Indonesia Diagnostics Division)
Pembicara:Prof Aw Tar Choon (Changi General Hospital, Singapore )
12.00 - 13.30
ISHOMA
13.30-14.15
Lunch Symposia (PT. Pacific Biotekindo Intralab
Moderator : Dr. Kusworini Handono, dr., M.Kes, SpPK
Pembicara :Dr. Aryati, dr., MS, SpPK (K)
Symposia V : Immunologi dan Infeksi
Moderator : Siti Rochmatoen, dr., SpPK(K)
14.15 - 14.45
Ati Rastini Retno, dr., SpPK(K)
14.45 - 15.15
Endang Retnowati, dr., MS, SpPK(K)
15.15 - 15.35
Diskusi dan Door Prize
15.35 - 15.50
Penutupan

Senin, 30 Mei 2011

Announcement 2 Suramade

Kami sampaikan info sekilas acara simposium Clinical Pathology Update on Suramade I 13-15 Juli 2011 Hotel Singgasana Surabaya.




Semakin meningkatnya kebutuhan dan tuntutan masyarakat terhadap profesionalisme tenaga medis memerlukan pelayanan medis yang optimal kepada masyarakat sehingga selalu diperlukan update keilmuan. 
PDS PATKLIN Cabang Surabaya, Malang dan Denpasar akan menyelenggarakan :
"Clinical Pathology Update on SURAMADE I"  
Pada tanggal 13 - 16 Juli 2011 yang meliputi berbagai kegiatan ilmiah, workshop dan pameran berbagai alat medis kesehatan serta berbagai program yang lain.

PESERTA 
Dokter Spesialis Patologi Klinik di Indonesia
Dokter Spesialis bidang disiplin ilmu terkait 
PPDS
Dokter Umum
Analis Medis 
Praktisi Laboratorium 

SEKRETARIAT
Instalasi Patologi Klinik FK UNAIR-RSUD Dr. Soetomo
Gedung Pusat Diagnostik Terpadu (GPDT) Lantai IV
Jl. Mayjen Prof. Dr. Moestopo 6-8 Surabaya
Telp (031) 5501510 - Fax (031)5042113
Email: sekrepkfkunair@yahoo.com
Sekretariat : Izzuki, dr. (082141940877)
Registrasi : Windu, dr. (081703926118)

Note :Pendaftaran workshop akan di tutup apabila telah memenuhi kuota minimal